Cara Membuat Babat Kuah
Bahan:
- 500 gram babat rebus, dipotong panjang
- 150 gram taoge, diseduh
- 2 batang daun bawang, dipotong-potong
- 2 batang seledri, dicincang halus
- 2 lembar daun salam
- 2 batang serai, dimemarkan
- 5 lembar daun jeruk
- 1.750 ml kaldu
- Bawang goreng untuk taburan
- 2 sendok makan minyak goreng
Bumbu Halus:
- 1 ½ sendok makan
- 1 ¼ sendok teh merica
- 4 siung bawang putih
Cara Membuat:
- Tumis bumbu halus sampai matang. Masukan daun salam, serai, dan daun jeruk.
- Tambahkan babat sambil diaduk.
- Tuang kkaldu lallu didihkan. Masak sampai matang.
- Taburkan daun bawang dan seledri. Biarkan sebentar lalu angkat.
- Sajikan dengan taoge dan taburan bawang goreng.
0 comments:
Post a Comment